Layanan SMS Notifikasi
Layanan yang memberikan informasi secara real time setiap mutasi transaksi pada rekening nasabah sesuai jenis transaksi yang didaftarkan oleh nasabah yang dikirimkan melalui media SMS.
Fitur Produk | |
---|---|
Peruntukan | : Perorangan |
Pilihan Jenis Transaksi | : a. Transaksi Debit b. Transaksi Kredit c. Transaksi Debit dan Kredit |
Pengiriman SMS | : Realtime |
Pilihan Nominal SMS Notifikasi | : ≥Rp. 50.000,- ≥Rp. 100.000,- ≥Rp. 500.000,- ≥Rp. 1.000.000,- ≥Rp. 5.000.000,- |
Rekening Notifikasi | Tabungan SiAga Tabungan SiAga Kerjasama Tabungan SiAga Bisnis perorangan Tabungan SiAga Premium TabunganKu Giro Perorangan |
Biaya Administrasi Per SMS | : Rp. 300,- |
Pembebanan Biaya Administrasi | : Di debet pada rekening yang didaftarkan |
Periode Pendebetan | : Setiap tanggal 7, 14, 21, 28. |
Jenis Provider | : Seluruh Provider, sesuai kerjasama antara Vendor SMS Notifikasi dan Provider |
Persyaratan |
---|
Nasabah Mengisi dan menandatangani Formulir Permohonan SMS Notifikasi Bukopin yang dapat diperoleh di cabang. |
Nasabah memiliki Tabungan dan atau Giro yang ditentukan dalam layanan SMS Notifikasi Bukopin. |
Nasabah memiliki nomor telepon selular dari provider GSM atau CDMAyang ditentukan oleh Bank guna pengiriman notifikasi transaksi |
Setiap perorangan pemegang rekening gabungan (Joint Account) masing-masing harus menandatangani Formulir Aplikasi SMS Layanan Notifikasi bukopin |
Telah membaca, memahami dan memenuhi syarat dan ketentuan SMS Notifikasi Bukopin. |